Minggu, Juni 29, 2008

Linux Free Download

Pasca mengikuti pelatihan pembuatan bahan ajar berbasis LINUX yg diselenggarakan oleh Koran Pendidikan bekerja sama beberapa forum linux baik lokal maupun regional n nasional, akhirnya saya harus berkata jujur, yaitu: "AKU SEDANG JATUH CINTA"

Yup, benar jatuh cinta. Jatuh cinta pada LINUX.

Linux dengan berbagai distro / pengembang tentu akan lebih 'berwarna' pasalnya akan kita jumpai linux yg sangat terkenal dengan semboyan free, gratisan, open source, jelas legal ini dikembangkan oleh tangan-tangan kreatif dari segala penjuru bumi.


Alangkah bahagianya saya ketika bertemu dengan alamat ini....

ftp://dl2.foss-id.web.id/iso


Kalo anda coba browshing alamat ini akan anda jumpai berbagai macam file ISO dari berbagai distro linux yg lumayan lengkap


Directory: blankon
4/27/2008 3:37:00 PM
Directory: debian
6/14/2008 5:31:00 PM
Directory: dewalinux
5/13/2008 4:49:00 PM
Directory: dvd
6/25/2008 3:23:00 PM
Directory: dwiwarna
3/18/2008 2:34:00 AM
Directory: edubuntu
10/8/2007 12:00:00 AM
Directory: eeebuntu
6/7/2008 6:07:00 PM
Directory: eeexubuntu
3/27/2008 9:38:00 AM
Directory: fedora
5/14/2008 9:09:00 AM
Directory: freebsd
3/25/2008 4:47:00 PM
Directory: geubuntu
12/8/2007 12:00:00 AM
Directory: gnewsense
6/3/2008 12:39:00 PM
Directory: gobuntu
4/22/2008 4:41:00 AM
Directory: kubuntu
9/29/2007 12:00:00 AM
Directory: kuliax
8/2/2007 12:00:00 AM
Directory: linuxmint
6/21/2008 6:31:00 PM
Directory: mandriva
5/16/2008 4:14:00 AM
Directory: opensolaris
3/29/2008 7:45:00 PM
Directory: opensuse
6/25/2008 5:20:00 PM
Directory: pcbsd
6/5/2008 9:28:00 AM
Directory: pclinuxos
7/26/2007 12:00:00 AM
Directory: pclinuxos-repository
3/30/2008 7:48:00 PM
Directory: pinux
8/13/2007 12:00:00 AM
Directory: slackware
5/15/2008 5:10:00 PM
Directory: target
11/7/2007 12:00:00 AM
Directory: theopencd
7/26/2007 12:00:00 AM
Directory: ubuntu
9/19/2007 12:00:00 AM
Directory: ubuntu ultimate gamers
5/16/2008 6:08:00 AM
Directory: ubuntu-dell
9/17/2007 12:00:00 AM
Directory: ubuntu-repository
4/27/2008 7:31:00 PM
Directory: ubuntume
5/23/2008 5:55:00 PM
Directory: ubuntustudio
4/24/2008 6:02:00 PM
Directory: xubuntu
10/22/2007 12:00:00 AM
Directory: zencafe
3/7/2008 6:55:00 AM

Dengan daftar sebanyak itu, tentu dengan sangat mudah anda2 yg berminat bisa mencomotnya satu persatu.... ato bahkan yg punya akses cepat bisa mendownloadnya semua untuk kemudian dibagi2kan info ini kepada teman2 yg lain.

Adapun saya sendiri memiliki beberapa koleksi, antara lain
- blankon
- edubuntu
- linuxmint 3.0
- linuxmint 4.0
- opengeu-7.10
- SAM linux 2007
- ubuntu
- redhat
dan beberapa lainnya yg akan segera menyusul, he he he.

Bagi temen2 yg sangat terbatas akses internet dan berminat dengan daftar distro linux di atas, saya dengan senang hati akan mengkopikan untuk anda, dan kebiasaan teman2 yg lain, untuk wilayah kota malang kita bisa janjian pesan dulu via sms di 081931896280.

Untuk wilayah luar kota, klo masih bersikukuh pesen ke saya ya gpp kita atur aja.

Tidak ada komentar: